skip to main | skip to sidebar

Pages

Sabtu, 28 Januari 2012

11 Serangga Lezat yang Bisa Dimakan

0 comments

Dalam beberapa kasus orang memakan serangga karena kebutuhan (kelaparan), tapi dari ke hari orang semakin pintar mengolah segala bahan, termasuk serangga untuk dijadikan santapan lezat.Menu makanan istimewa di saat-saat yang istimewa, terkadang makanan yang terbuat dari serangga ini begitu mahal harganya. Berikut ini 12 serangga yang tidak sekedar menjadi hama, tapi dapat juga dijadikan ...

Lebih Berenergi Olahraga Lebih di Pagi Har

0 comments

Berolahraga di pagi hari tentunya punya banyak tantangan, salah satunya harus bangun lebih awal. Tapi cobalah untuk memulai olahraga di pagi hari, karena banyak manfaatnya lo. Di pagi hari, udara masih bersih, dan ini sangat baik buat paru-paru. Selain itu sinar matahari yang masuk ke retina mata di pagi hari akan memasuki jalur saraf ke otak sebagai sinyal awal fungsi tubuh, dan juga ...

Tetap Konsentrasi Kerja Setelah Putus Cinta

0 comments

Izin sakit atau bolos kantor memang sangat menggoda bagi yang sedang sedih karena putus cinta. Tak jarang saya mendengar rekan kerja absen (dengan izin sakit) karena sedang hancur akibat putus cinta. Tapi mau berapa lama hal tersebut akan berlangsung? Sehari, dua hari, atau bahkan sampai satu minggu? Kehidupan percintaan Anda boleh sedang terpuruk, tapi membolos kerja karena putus cinta hanya akan membuat kehilangan pekerjaan. Lupakanlah sejenak kisah pahit percintaan dan bangkit kembali. Hidup ...

Berada di Kantor Lebih dari 11 Jam? Siap-siap Depresi

0 comments

Hati-hati bila Anda berada di kantor dalam waktu lama. Peluang Anda untuk mengalami depresi justru meningkat dua kali lipat dibandingkan mereka yang bekerja sesuai jam kerja normal. Para peneliti Inggris menemukan bahwa mereka yang bekerja lebih dari 11 jam per hari atau lebih dari 55 jam per minggu mengalami risiko lebih tinggi. Risiko ini justru lebih sering akan dialami oleh perempuan, ...

Kepler Temukan 11 Tata Surya Baru

0 comments

WASHINGTON - Misi antariksa NASA "Kepler" berhasil menemukan 11 sistem tata surya baru yang berisikan 26 planet, kata Dinas Luar Angkasa Amerika Serikat itu dalam satu pernyataan, Kamis. Penemuan tersebut hampir dua kali lipat dari jumlah planet yang telah dipastikan dan tiga kali lipat dari jumlah bintang yang dikitari oleh satu planet. Sistem tersebut akan membantu para astronom untuk ...

Jumat, 27 Januari 2012

Cara Benar Mengenakan Bra

0 comments

Pemilihan ukuran bra yang tepat tak hanya sekedar menyangga dan menjaga bentuk, ukuran dan tekstur keindahan payudara, namun juga mempengaruhi bagi kesehatan tubuh Anda. Menurut sebuah survei, dua per tiga wanita telah mengalami 5 kali perubahan ukuran bra selama hidupnya, sebagai bentuk perubahan berat badan yang naik turun. Hal inilah yang menyebabkan pentingnya bagi wanita untuk selalu ...

Wajah Anda Bertabur Jerawat, Terapi Lintah Solusinya

0 comments

Lebih dari seratusan penderita jerawat setiap minggunya mendatangi dan mengikuti 'terapi lintah' di salah satu klinik di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau. "Saya sudah empat kali menjalani 'terapi lintah' di sini. Harapannya, pasti ingin jerawat ini cepat hilang dari wajah," kata Nur Asyiah, (28), yang ditemui di 'klinik tradisional' khusus 'terapi lintah' milik Slamet Riyadi di Jalan Hangtuah, ...

Metamorfosis Jilbab, Ketagihannya Sama Seperti Baju dan Tas

0 comments

Jilbab, saat ini tidak hanya diposisikan sebagai sebauh kewajiban ritual yang kerap dikenakan para Muslimah. Namun, telah bermetamorfosa menjadi semacam sebuah gaya hidup Muslimah. Sama seperti orang yang ketagihan baju atau tas, ternyata orang juga bisa ketagihan jilbab. Jan Knaap, pengambil inisiatif Hoofdboek, majalah khusus Jilbab dari Belanda, mengetahui hal itu dari pengalamannya ...

Rabu, 25 Januari 2012

Tetap Gemuk Tapi Menarik, Ini Caranya!

0 comments

Seorang ekonom Columbia University mengutak-atik data dan akhirnya menemukan formula agar laki-laki atau perempuan gemuk terlihat menarik tanpa harus berlatih di pusat kebugaran. Menurut penelitian yang dilakukan Pierre-Andre Chiappori, agar pria tetap menarik maka setiap kenaikan 10 persen Indeks Massa Tubuh (BMI) harus diimbangi dengan kenaikan pendapatan minimal 3 persen. Chiappori mengemukakan hal tersebut dalam makalah berjudul "Fatter Attraction": Pencocokan antropometrik dan Sosial Ekonomi ...

7 Langkah Mudah Memperindah Tubuh

0 comments

Lakukan olahraga singkatMeski olahraga teratur adalah jalan paling baik untuk tubuh yang indah, beberapa olahraga singkat sebelum acara penting juga bisa membuat tubuh Anda terlihat lebih baik. Untuk memamerkan otot dan/atau otot perut, lakukan olahraga singkat yang sudah ditargetkan, seperti sit-up, menekuk lutut, dan angkat beban. Aliran darah ke otot Anda secara sementara akan membuat otot terlihat kencang. Tidak hanya itu, endorfin yang dihasilkan dari olahraga itu juga akan membuat Anda lebih ...

Liverpool vs Man City: Pertarungan di Sektor Gelandang

0 comments

Liverpool menjamu Manchester City di leg kedua semifinal Carling Cup atau Piala Liga di Stadion Anfield, Kamis (26/1/2012) dini hari. Pertemuan kedua tim besar ini dipastikan akan menampilkan pertarungan ketat, khususnya di lini tengah. Paling tidak, propaganda pada pertemuan pertama, menjadi gambaran awal tentang peran besar sektor gelandang. Dua manajer, Kenny Dalglish di kubu tuan ...

Kok, Si Anak Cowok Bergaya 'Melambai'? Bagaimana Ini?

0 comments

Punya anak laki-laki, tapi kok suka bermain boneka dan bergaya seperti perempuan? Boleh dibilang, sebagian besar orang tua tidak akan senang melihat kenyataan itu terjadi pada anak laki-laki mereka. Namun, bila ini yang terjadi, psikolog Elly Risman Musa meminta agar para orang tua memahami dulu bagaimana hal ini bisa terjadi. Elly mengatakan, menjadi laki-laki atau perempuan memengaruhi ...

Badai Matahari Capai Bumi Semalam

0 comments

Partikel energetik dari ledakan "flare" badai matahari pertama di tahun 2012 yang tergolong cukup kuat yang terjadi pada 23 Januari pukul 10.59 WIB, telah mencapai bumi pada Selasa 24 Januari malam waktu Indonesia. "Dampaknya terhadap operasional satelit terasa hingga Rabu ini. Flare yang cukup kuat ini adalah pertama kali sejak Mei 2005 atau sejak tujuh tahun lalu," kata Deputi Sains, ...

Tiga Makanan yang Perlu Diperhatikan Cara Makannya

0 comments

Hal-hal yang berbahaya biasanya justru menantang, lantas bagaimana dengan makanan? Jangan sampai Anda menantang maut karenanya. Esquire akan memberikan tips menyantap makanan yang aman. Karena perlu Anda tahu, yang Anda kira aman, ternyata masih bisa mengandung risiko. Berikut tiga makanan yang perlu Anda waspadai sebelum menyantapnya. Kentang Umbi ini bisa berbahaya ketika sudah berwarna ...

Selasa, 24 Januari 2012

Sehatnya Punya Payudara Kecil

0 comments

Wanita mana yang tak ingin memiliki bentuk dan ukuran payudara yang indah? Tak ada. Hingga kini, masih banyak wanita yang suka iri dengan bentuk payudara wanita lain yang terlihat lebih montok dan berisi. Namun, bagi Anda yang memiliki ukuran payudara kecil, jangan bersedih hati. Ternyata ukuran payudara mempengaruhi kesehatan Anda. Menurut penelitian, wanita yang memiliki payudara ...

Antisipasi Jose Mourinho, Real Madrid Kontak Rafael Benitez

0 comments

Real Madrid dilaporkan tengah menyiapkan rencana b untuk musim depan jika Jose Mourinho benar-benar mengalami kegagalan lalu meninggalkan kursi pelatih Los Blancos. Rencana tersebut yaitu mendatangkan pelatih Rafael Bentiez, eks juru taktik Valencia, Liverpool dan Inter. Masa depan Mourinho di Santiago Bernabeu tengah digoyang menyusul sulitnya sang arsitek meluluskan ekspektasi publik ...

Senin, 23 Januari 2012

Review: Dramatis, City Tekuk Spurs

0 comments

Manchester City menjaga posisi mereka di puncak klasemen Liga Premier setelah secara dramatis menghentikan perlawanan Tottenham Hotspur 3-2 di Etihad Stadium, Minggu (22/1). Pasukan Harry Redknapp berusaha mengambil alih kendali permainan sejak awal dan meladeni permainan agresif tuan rumah, namun itu hanya berjalan untuk waktu 10 menit saja. City akhirnya berhasil keluar dari tekanan ...

Review: United Permalukan Arsenal Lagi

0 comments

Tak ada pembalasan dendam di Emirates Stadium setelah Arsenal harus kembali mengakui keunggulan Manchester United dengan skor 2-1, Minggu (22/1) malam. The Gunners sudah menunjukkan ambisi mereka untuk membalas kekalahan 8-2 di awal musim dengan menekan sejak peluit babak pertama ditiup, dan mereka mendapatkan peluang di menit awal ketika umpan silang Alex Oxlade-Chamberlain mampu dihalau ...

Warga Negara Indonesia : Stefano Lilipaly Gembira Ukir Sejarah

0 comments

Terjadi sejarah pada menit ke-66 pertandingan Eredivisie Belanda antara tuan rumah FC Utrecht dan tim papan atas PSV Eindhoven. Pemain yang baru saja diambil sumpah sebagai warga negara Indonesia, Stefano Lilipaly, melepaskan tembakan menyilang yang menjebol gawang Andreas Isaksson. Meski pertandingan berakhir imbang 1-1, gol tersebut merupakan yang pertama disarangkan seorang pemain ...

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...